Sinergi Forum Alumni BEM SulSel Dengan Kapolrestabes Makassar Jaga Kondusifitas Pergantian Tahun 2024

Sinergi Forum Alumni BEM SulSel Dengan Kapolrestabes Makassar Jaga Kondusifitas Pergantian Tahun 2024

Smallest Font
Largest Font

Sinergi Forum Alumni BEM SulSel Dengan Kapolrestabes Makassar Jaga Kondusifitas Pergantian Tahun 2024

DPW Forum Alumni BEM (FABEM) Sulawesi Selatan melaksanakan silaturahmi bersama Kapolrestabes Makassar (Kombes Pol. Dr. Mokhamad Ngajib, S.Ik. M.H). Makassar, pada  (27/12/2023)


Dalam kegiatan tersebut Muh. Ahlus, Menyampaikan hadirnya Forum Alumni Bem Sebagai Wadah Silaturahmi Antar Alumni Bem se_indonesia. Forum Alumni Bem juga mengedepankan semangat cinta tanah air, serta merawat kebhinekaan.

Forum Alumni Bem Berkomitmen untuk mengimplementasikan nilai-nilai luhur bangsa dalam bermasyarakat, diantaranya mencakup bidang pendidikan, Ekonomi, Sosial dan Budaya.


Forum Alumni Bem menjadi wadah untuk mempertahankan ideologi Pancasila dan UUD 1945 melalui gerakan cinta tanah air Indonesia.

"Bukan hanya itu FABEM juga hadir Mengoptimalisasi Bonus Demografi menanggapi tantangan global, harus menjadi konsentrasi dalam mewujudkan Indonesia emas 2024", katanya Ketua FABEM SULSEL Muh Ahlus.


Mokhamad Ngajib sebagai Kapolrestabes Makassar, juga sempat menyinggung, lbahwa kota Makassar dikenal sebagai kota Demonstran dan Tawuran, dan ini salah satu yang menjadi perhatian kita untuk bagaimana Tingkat Tawuran di kota ini baik dalam lingkup Perguruan Tinggi ataupun di jalanan harus kita hilangkan.

"Semoga dengan Hadirnya Forum Alumni Bem dapat membantu kita dalam menangani atau mengurangi Tawuran yang kerap kali terjadi di kota Makassar terkhususnya dalam lingkup perguruan tinggi (Kampus).” Tutupnya.

Editors Team
Daisy Floren
Daisy Floren
Admin Author