Bimtek Nasional Pemuda dan Mahasiswa Tentang Edukasi Digital Akan Dihadiri Tokoh Nasional

Bimtek Nasional Pemuda dan Mahasiswa Tentang Edukasi Digital Akan Dihadiri Tokoh Nasional

Smallest Font
Largest Font

JAKARTA- Bimtek Nasional Pemuda dan Mahasiswa Edukasi Digital Pemilu 2024 akan di hadiri para tokoh nasional. 

Bimtek yang akan dihadiri  5.000 Orang perserta ini dimulai pada  Pukul 15.00 sd.18.00 WIB, pada Kamis, (08/02/24). 

Bagi peserta yang akan mengahdiri secara online bisa mengikuti dengan link berikut; 

Live Webinar : Passcode: SuaraPagi2
https://us06web.zoom.us/j/87595655127?pwd=rEEO1upoAD-7Qvxx4a8vlOyhHnGSW32j0g8.ZKwf7LuG3dEnMsi_
Link tersebut hanya untuk 1.000 peserta join pertama. Peserta berikutnya bisa  join di link : https://youtube.com/live/p7clLqPdBj8?feature=share
instagram.com/SuaraPagi02 

Dengan Keynote Speech dan Doa bersama Maulana Hb.Lutfi bin Yahya (Ketua Pembina TKN PrabowoGibran). 

Bertema Edukasi Digital Pemilu 2024 Meraih Swing Voter ke 02 untuk mengurangi Golput. 

Narasumber atau Pemateri diantaranya, Ridwan Kamil - Ketua TKD Jabar, Billy Mambrasar - Jubir TKN, Muh. iQbal - Koornas SuaraPagi, H.A.Bashar - Ketum GoGibran, Kun Nurachadijat - Rektor STIE YP Serang dan Zainuddin Arsyad - Ketum PMP (Moderator) 

Disaat Guru Besar sibuk Petisi, Mahasiswa perbanyak Edukasi Pemilu. ***(red)

Editors Team
Daisy Floren
Daisy Floren
Admin Author